Instagram Update Profil Instagram Kini Bisa di Swipe Berubah jadi Avatar

Instagram Update Profil Instagram Kini Bisa di Swipe Berubah jadi Avatar

Instagram Update Profil Instagram Kini Bisa di Swipe Berubah jadi Avatar - Baru baru ini Instagram akhirnya merilis fitur terbarunya yang memungkinkan Usernya kini dapat memiliki 2 Profil, Satu foto profil asli, satu lagi berupa avatar pengguna. Dengan ini pengguna Instagram bisa melakukan "swipe" atau menggeser foto Profil agar berubah menjadi Avatar yang berbentuk animasi.

Bagaimana Cara Melakukanya ?

Untuk menggunakan fitur ini,Pengguna harus membuat Profil Avatar terlebih dahulu pada pengaturan Instaram, yang nantinya avatar tersebut akan masuk kedalam Foto Profil instagram kamu namun Untuk melihat avatar harus Di Swibe terelbih dahulu agar terlihat, ini tidak bersifat Permanent karena kamu harus melakukan Swipe tersebut untuk membuka Foto Profil yang berupa avatar

Avatar ini akan tampak memiliki sisi depan dan sisi belakang, seperti bergerak melambaikan tangan.

Ringkasnya, dalam tampilan foto profil IG terbaru ini terlihar seperti uang koin yang akan tampak memiliki sisi depan dan sisi belakang, User atau pengguna juga akan terlihat ketika menggeser foto profil dari akun lain untuk melihat tampilan dari avatar tersebut. dikabarkan Pengguna Di indonesia sudah banyak yang menggunakan Fitur terbaru ini

Pengguna hanya cukup mengunjungi laman “Profile” pada aplikasi Instagram. Lalu Klik “Edit profile” di bawah foto profil, kemudian kamu tinggal membuat avatar tersebut sesuai keinginan anda.

langkah selanjutnya, yakni mengaktifkan mode “Add to profile picture” untuk memunculkan Profil avatar Pada Profil IG, Setelah diaktifkan, user sekarang bisa langsung men-swipe pada foto profil Instagram agar menampilkan avatar. 

Namun kamu harus bersabar karena Fitur ini diduga belum sampai ke setiap akun Instagram karena Masih banyak user yang menyebutkan Belum Bisa membuat Avatar tersebut pada Profil Instagramnya.

User juga dapat memenggunakan manfaatkan avatar lainya yakni sebagai stiker. Dikarenakan Stiker ini bisa digunakan saat anda berinteraksi dengan teman di Direct Message atau saat mengunggah IG Stories.